Senin, 21 November 2011

Tips Memilih Sebelum Membeli Mobil Toyota Sedan





Anda berencana untuk membeli mobil sedan bekas ?berikut ada beberapa tips dalam memilih sedan bekas yang bisa anda baca sebelum membeli:


- Jangan cari mobil eropa, relatif mahal dah susah 
sparepartsnya
- Jangan cari mobil 2000 cc ke atas,
spareparts,
bensin dan pajak mahal

- Jangan cari ex-taxi, ex-taxi berarti pemakaian berat, bisa 40 ribu km/tahun.
Mobil pribadi rata rata 20 ribuan km/
tahun, 
Untuk harga 25 – 40 jt, recommended : 
- Suzuki Forsa/Esteem/amenity, plus: irit,
bandel, spareparts murah. minus: AC
sering ga dingin, tarikan kurang buat 
ukuran sedan, per shock agak keras.

- Daihatsu Classy, plus: tarikan mantab,
kaki2 mantab, mudah mencapai 140 km/ jam walaupun cuma 1300 cc, spareparts
murah, minus: agak cengeng kena air, paling
sempit, kursi belakang lebih sempit
daripada Esteem dan Starlet, bensin
boros.

- Honda Grand Civic LX, 1600 cc, plus: nyaman, per empuk, tarikan mantab, irit,
bandel, modelnya keren, minus: spareparts mahal buat mobil jepang.

- Toyata Corolla Twincam 89,
hampir samasama dengan Civic LX, bedanya, bensin
boros tapi spareparts lebih murah. Twincam juga ada yang 1300 cc, tapi
specnya banyak dibawah yang 1600,
tapi bensinnya lebih irit.

Not Recommended : 
- Mitsubishi Lancer DanGan, tarikan
manteb banget,tapi spareparts mahal banget. 
- Mazda 323/Astina dan Interplay.
model bagus,apalagi yang
Astina,sedan sport. tapi spareparts susah nyarinya dan mahal, lebih mahal
daripada Lancer dan Civic. 
-Toyota Corona EFI dan Honda Accord
juga tidak direkomendasikan, bukan
karena mobilnya jelek,tapi biaya 
pemeliharaan mahal. 
Sedan + hatchback (Pintu belakang):

1. daihatsu classy/charade/winner
1300 cc 16 valve, cuman sayangny masih pake 
platina.
interior lengkap, dr power window,
central lock, power steering, electric mirror. bensin 1:9 dalam kota. 
2.mazda mr90/vantrend
, mesin sama 1400 cc, gerak roda
belakang. interior standart, power steering 
3. suzuki forsa 1000 cc 8 valve. mesin yg sama carry, katana dan karimun. mesin
paling lama yg pernah beredar di indo,
jadi spareparts nya ga ada masalah 
4. suzuki amenity
, ada yg 2 pintu ada yg 4 pintu. yg 4
pintu fasilitasnya lengkap… power steering, power window, central
lock, electric mirror. Yg 2 pintu ga ada,
cuman tampilan lebih sporty.

0 komentar

Posting Komentar